AKHMAD FAUZAN

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
SELEMBAR FORMALITAS
freepik.com

SELEMBAR FORMALITAS

Setiap orang pasti memiliki pendapat yang beragam tentang pentingnya Ijazah. Ya, selembar formalitas yang digunakan sebagai simbol pendidikan yang telah dilalui. Kertas ini juga yang kadang jadi standar penilaian kemampuan di berbagai perusahan ataupun lembaga pemerintah. Secara garis besar, ada dua kubu yang berpendapat tentang pentingnya sebuah ijazah ini dalam meraih kesuksesan. Kedua kubu tersebut memiliki implementasi dan konsekuensi yang berbeda. Kubu pertama berpendapat bahwa ijazah itu sangat penting dan wajib dimiliki sedangkan kubu kedua berpendapat sebaliknya.

Jika sependapat dengan kubu pertama, maka kamu akan melalui perjalanan yang cukup panjang untuk memperolehnya, lalu mulai mempraktikkannya di dunia kerja.

Lain lagi jika kamu sependapat dengan kubu kedua, kamu tidak perlu sekolah tinggi-tinggi untuk mulai bersaing di dunia kerja.

Kamu termasuk kubu yang mana?

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post