ALI MAHMUDHON, S.Pd.SD

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
IMPLEMENTASI BUDAYA POSITIF DENGAN KESEPAKATAN KELAS DI KELAS VI SD NEGERI 6 WIROSARI

IMPLEMENTASI BUDAYA POSITIF DENGAN KESEPAKATAN KELAS DI KELAS VI SD NEGERI 6 WIROSARI

A. LATAR BELAKANG

Secara umum murid tidak menyukai peraturan, karena jika mereka melanggar maka akan mendapatkan hukuman yang akan membuat mereka kesal, malu, capek dan sebagainya. Sehingga mereka disiplin karena factor luar adanya ancaman hukuman tersebut. Hal inilah yang melatar belakangi pentingnya penanaman budaya positif disekolah.

B. TUJUAN

Menciptakan murid yang merdeka dan memiliki disiplin diri yang kuat sesuai nilai-nilai kesepakatan kelas. Menumbuhkan budaya positif di lingkungan kelas dan sekolah dengan meyakini nilai-nilai kebajikan universal.

C. TOLAK UKUR

Terbentuknya keyakinan kelas melalui kegiatan kesepakatan kelas. Murid mampu menerapkan dan menjalankan keyakinan kelas yang telah dibuat dengan konsekuensi yang ada.

D. LINIMASI

Menghadap Kepala Sekolah untuk menjelaskan pentingnya penanaman Budaya Positif dan Keyakinan Kelas di sekolah, sekaligus mInta ijin untuk mendesiminasikan bersama rekan guru. Mengumpulkan rekan guru untuk melakukan diseminasi pemahaman materi Budaya Positif. Berkoordinasi dan berkolaborasi dengan rekan guru untuk membuat keyakinan kelas di kelas masing-masing. Memantau, merefleksi, dan mengevaluasi keyakinan kelas yang telah dibuat.

E. DUKUNGAN YANG DIBUTUHKAN

Dukungan dari seluruh warga sekolah meliputi Kepala Sekolah, rekan guru dan murid agar rencana yang telah disusun dapat terlaksana. Sarana dan prasarana yang dapat menumbuhkan budaya positif di sekolah. Orang tua dalam membimbing budaya positif di rumah

Berikut ini Dokumentasi Kegiatan Aksi Nyata Modul 1.4 Budaya Positif :

https://youtu.be/KmUR7eAdEL4

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Mantap ulasannya keren

23 Jan
Balas

Terimakasih ibuk....

24 Jan

Mantap, salam sukses

23 Jan
Balas

Terimakasih ibuk motivasinya

24 Jan

Ulasan yang sangat bermanfaat. Salam sukses selalu, Pak.

25 Jan
Balas

Mantap best practicenya pak. Bermanfaat, salam santun.

25 Jan
Balas

Mantap,keren..salam literasi pak

25 Jan
Balas

Sangat menginspirasi. Sukses selalu kedepannya.

24 Jan
Balas

Terimakasih kakak....

24 Jan



search

New Post