Budiyanti Anggit

Menulis adalah bagian dari hidupnya. Dengan menulis hidup lebih bermakna. Oleh karena itu menulis dan menulis. Saat ini mengajar di SMP N 2 Banyubiru Kabupaten ...

Selengkapnya
Navigasi Web

Penerimaan Rapor Saat Pandemi (27)

Penerimaan Rapor Saat Pandemi

 

Sesampainya di sekolah ada brefing dari KS. Berbagai pengumuman yang harus diberikan kepada siswa dijelaskan oleh ibu Sum, selaku KS. Intinya orang tua harus memperhatikan anaknya saat di rumah. 

 

Tepat pukul 10.00 saya memasuki ruang 8. Para orang tua kelompok 1 memasuki kelas. Kelas yang jumlahnya 16 ini sudah melakukan protokol kesehatan di pintu gerbang. 

 

Tak banyak waktu pada pertemuan pagi ini. Setelah penjelasan singkat. Orang tua mengambil rapor terus pulang.

 

Alhamdulillah pertemuan tahap pertama lancar kemudian bergantian pada tahap kedua. Hal ini agar tidak ada kerumunan. 

 

Ambarawa, 19 Juni 2021

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post