T.185(62)'Bahasa Anak'
By: Suwartini/bunda alqi
Anak memiliki kecendrungan konformitas. Keinginan sama dengan kelompok atau temannya. Bagi anak-anak dalam berteman komunikasi menjadi keakraban.
Dalam berkomunikasi anak-anak usia dini pada dasarnya lebih suka berucap gaya bicara manja dan seolah masih balita terkadang.
Anak-anak lebih suka memakai gaya bicara seperti anak yang belum terlalu bisa bicara. Antara anak satu dan lainnya ketika bermain apalagi bermain peran akan langsung nyambung ( memiliki kesamaan dalam gaya bahasa ( gaya bicara). Anak-anak terlihat sangat senang ketika berkomunikasi dengan gaya bahasa seperti balita kembali. Dunia anak-anak memang menyenangi kesamaan terutama dalam kegemaran bermain.
Begitu, salam literasi untuk semua!
#Tantangan 185(62) Gurusiana
#Kepodang 22-7-2020
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Keren bunda cantik. Salam.santun
Terimakasih bu.salam santun.smg sht sll
Menarik ceritanya bu