Defi Yuslia

Defi adalah Guru PAI di SDN 09 Belakang Balok Bukittinggi Sumatera Barat, lahir di Bukittinggi tanggal 23 Oktober 1972. Motto :" Ide besar - eksekusi = 0...

Selengkapnya
Navigasi Web
Subuhku yang Damai  (tantangan menulis hari ke-452)

Subuhku yang Damai (tantangan menulis hari ke-452)

Embun membasahi wajah

Tatkala berjalan

Menyisiri aspal

Dalam pekatnya kabut

///

Rasa cinta ini

Mengalahkan dinginnya subuh

Jum’atMu yang damai

Ingin bersujud dalam sujud sajadah

///

Ilahi, kugapai panggilanMu

Meski berjalan dalam dingin

Yang menusuk tulang

Kutahan demi diriku tak dibakar api nerakaMu

///

Ilahi, setiap butiran embun ini

Sangat sejuk mengenai wajah ini

Semoga limpahan rakmatMu

Untukku di Mahsyar kelak

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Puisi yang indah

14 Aug
Balas

Aamiin. Puisi penuh makna bunda. Salam sehat selalu.

14 Aug
Balas

Puisi penuh makna.

13 Aug
Balas

Puisi yang keren uni

13 Aug
Balas



search

New Post