Elis Nurhayati

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web

Berjalan di Atas Kerikil

Anakku sungguh malang nasibmu. Kau terlahir jauh dari orang tuamu. Kau merantau mencari kepastian hidup. Kau menyusuri jalan dengan sebatang kara. Di sekelilingmu penuh ular berbisa. Namun kau tak goyah. Berbagai hinaan, cercaan tak kau hiraukan. Kau sekuat baja. Hatimu mulia. Tak ada dendam sedikitpun.

Anakku, janganlah kau memandang ke belakang. Pandanganmu harus tertuju kedepan. Di depan ada secercah cahaya. Yang bisa kau jadikan penerangan dalam kegelapanmu. Jangan kau hiraukan anjing mengonggong, karena itu hanya gertakan sesaat. Jangan biarkan konsentrasimU pudar.

Anakku, rintangan, halangan pastikan kau akan melewatinya. Kesombongan dan keangkugan harus kau lawan. Jangan biarkan merajalela di atas bumi pertiwi. Kesabaran dan keteguhan hati harus kau pancarkan.

Anakku, keteguhan hati yang kau miliki, adalah modal dasar bagimu. Keyakinanmu adalah tongkat untuk membantumu melangkah. Walaupun jalan yang kau telusuri begitu banyak kerikil. Namun kau harus kuat menghadapinya. Sampai akhirnya kau temukan pintu jalan kebahagiaan.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Berlari mbak Elis berlari mbak Elis pasti mampu☺☝

10 Oct
Balas

Minta kritik dan masukannya pa. Terima kasih Komentarnya

10 Oct
Balas

Pa Agus sedih kenapa?

10 Oct
Balas

Pa Agus sedih kenapa?

10 Oct
Balas

Pa Agus sedih kenapa?

10 Oct
Balas

Aamiin yra terima kasih pa. Semoga saya mengikuti jejakmu

10 Oct
Balas

Amin. Titip doaku buat "Sang Anak ya"

10 Oct
Balas

Amin. Titip doaku buat "Sang Anak ya"

10 Oct
Balas

Terima kasih mamahku yg super baik

11 Oct

melankolis bu...:0

10 Oct
Balas

sedih....

10 Oct
Balas



search

New Post