LELAHKU TERBAYARKAN
Tagur 365 Hari Ke- 25– 1662
Ketika sebuah apresiasi
Terucap dari seseorang yang berarti
Syukur tak terhingga ku berdoa dalam hati
Bukan bangga karena dipuji
#
Aku tahu ini terlalu sulit
Namun ketika aku jalani
Hingga akhirnya aku berhasil membuktikan
Terasa perjuanganku tak sia-sia
#
Akhirnya lelahku terasa tanpa beban
Harus menjadi lebih baik lagi tanpa pujian
Terima kasih hati yang selalu menerima keadaan
Ikhlas dan syukur selalu ku utamakan
#TantanganGurusiana
Karimun, 25 Januari 2025
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar