KHARIROTUS SAKDIYAH, M.Pd.I

Bekerja sebagai guru di MAN 6 Jombang. Selalu ingin menulis walaupun masih belajar...

Selengkapnya
Navigasi Web

Tak Pandang Pilih (TantanganGurusiana Hari ke-414)

Tak Pandang Pilih (TantanganGurusiana Hari ke-414)

T. 74

Karya: Kharirotus Sakdiyah

...

Ratna dikenal di sekolahnya sebagai gadis yang baik hati dan suka bergaul dengan siapa saja. Ratna tak pernah pilih-pilih dalam berteman. Bagi Ratna, setiap orang punya kelebihan dan kekurangan. Ratna tak tega bila ada teman di kelasnya yang sendiri, karena tidak ada yang mengajaknya bergaul. Di sinilah kemudian Ratna mengajaknya ngobrol ataupun yang lain. Sifat empati Ratna yang luar biasa ini tidak hanya kepada sesama manusia, kepada binatang pun ia sangat menyayanginya.

“ Mbak Amel, kulihat dari tadi kok duduk sendirian, apa ada yang sedang difikirkan?” Tanya Ratna sambil berjalan mendekati Amelia yang tempat duduknya di dekat jendela.

(Bersambung)

Salam literasi!

Jombang, 24 Januari 2022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Karakter yang membuat kagum. Keren, Bun

25 Jan
Balas

Amin. Terima kasih apresiasinya, bu.

25 Jan

Luar biasa menginspirasi bunda

25 Jan
Balas

Amin. Terima kasih apresiasinya, bu.

25 Jan

Kisah yang keren bun

25 Jan
Balas

Terima kasih bun Apresiasinya

25 Jan

Lanjutkan cerpennya, Bu, mantap.

25 Jan
Balas

Terima kasih apresiasinya, bu.

25 Jan

Terima kasih apresiasinya, bu.

25 Jan

Cerita yang inspiratis, sarat pendidikan karakter. Sukses Bu Kharirotus Sakdiyah

25 Jan
Balas

Amin. Terima kasih apresiasinya, pak.

25 Jan

Ada apa dengan Amel? Lanjut, Bu. Salam sukses.

25 Jan
Balas

Amin. Terima kasih apresiasinya, bu.

25 Jan

Siapa tuh mbak amel? Kok sendirian

25 Jan
Balas

Terima kasih apresiasinya, bu.

25 Jan

Alhamdulillah, sudah tayang. Terima kasih admin. Salam sukses selalu!

24 Jan
Balas

Cerita yang menarik dan inspiratif. Semoga sehat selalu Bunda.

25 Jan
Balas

Amin. Terima kasih bun Apresiasinya

25 Jan



search

New Post