Lilis Sumarni

Lilis Sumarni, M,Pd lahir di Bandung pada tanggal 6 Mei 1967, Pendidikan yang pernah ditamatkanya sebagai siswa Sekolah dasar di SDN Gudang Kahuripan 1 Lembang ...

Selengkapnya
Navigasi Web
Cuci Uang
Tantangan menulis hari ke 150

Cuci Uang

Cuci Uang

Oleh Lilis Sumarni

Cuci Uang atau pencucian uang merupkan suatu upaya perbuatan untuk menyembunyikan atau menyamarkan asal usul uang/dana atau harta kekakayaan hasil tindak pidana melalui berbagai transaksi keuangan agar uang atau Harta Kekayaan tersebut tampak seolah-olah berasal dari kegiatan yang sah/legal.

Jika mendengar kata istilah cuci uang bukann hanya para birokrat atau politikus saja yang bimbang. Man Udin juga merasa gelisah dan bimbang. Masalahnya dia dipercaya oleh majikanya untuk mengelola toko dikampungnya. Puluhan tahun dia sudah dipercaya majikanya semenjak dia masih belum memiliki keluarga. Sekarang dia sudah memiliki keluarga dan sudah dikaruniai empat orang anak. Toko yang dikelolanya mendapat kemajuan yang pesat dari tahun ke tahun.

Mendengar istilah cuci uang Mang udin menjadi alergi, badanya gemetaran seperti sedang demam tinggi, keringat dingin mengalir membasahi dahi. Terlihat Mang Udin duduk bersimpuh di depan majikanya. Mukanya pucat pasi dan air matanya mengucur deras membasahi pipinya yang mulai terlihat garis keriputnya. Sang majikan heran kenapa perilku Mang Udin seperti menyimpan ketakutan yang amat sangat. Setelah ditanya oleh sang majikan ternyata Mang Udin telah melakukan pencucian uang. Dan sekarang uang yang sudah dicuci sama Mang udin dijemur oleh majikanya agar cepat kering kembali.

Tamat

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post