NUR FAIZAH

Nur Faizah dilahirkan di Tuban tahun 1971 . Namun tumbuh dan dibesarkan di Kota Jombang Jawa Timur. Sejak 20 tahun yang silam sampai sekarang masih ...

Selengkapnya
Navigasi Web
NKRI HARGA DIRI

NKRI HARGA DIRI

NKRI HARGA DIRi (PUISI)

Tantangan Hari Ke-2

Tahukah?

Hati yang tak bicara

Jiwa jiwa yang diam seribu kata

Tubuh tubuh yang pasrah

Di dataran pulau bersamudra

Yang kau kira cintanya biasa

Punya

Punya kata en-ka-er-i harga diri

Mendarah daging sampai ketulang gigi

Pertahankan bila digoyang mamiri

Pertahankan bila digoyang

Gerak lembuut kuat menggigit

Karena raga dan sukma terlahir di sini

Di negeri seribu pulau bersamudra Hindi

Bukan tak sudi nasib bangsa

Hanya sedang fokus saja

Membangun jiwa jiwa

Terampil dan berharga

Kelak sejarah kan bicara

Di tengah bangunan yang megah

Di tengah pengeroposan usia

Siapkan bahan pengganti pondasi

Penguat bangunan bertingkatan

Siap ambil bagian bila diminta

Uang bukan segala

Kekayaan bisa musnah seketika

Diburu sampai maut bertahta

jiwa jiwa terbunuh karenanya

Jiwa jiwa rapuh terbuai nikmatnya

Makna hidup jadi nista

Harga diri sebagai bangsa mandiri

Terus bergaung di seantero negeri

Bersatu kuatkan persaudaraan en-ka-er-i

Setanah air dalam ikatan cinta suci

Diam bukan berarti telah mati

Diam sederhana dalam harga diri

Mungkin akupun mulai takut bila lapar

Pun mulai gerah di ruangan tak ber AC

Aku pun gelisah di kegelapan tanpa terang

Tak mau bila makanan terasa hambar

Kita bergaya lebih dalam penampilan

Kita berfoya-foya dalam pola makan

Kita bersenang bersama waktu berjalan

Bagaimana tegakkan en-ka-er-i harga diri

Mau apa bila harga diri tergadai

Jombang Jawa Timur, 2 Juni 2021

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Keren puisinya Bu Nur Faizah, barokallah

19 Aug
Balas

Maturnuwun

12 Apr

Keren puisinya Bu Nur Faizah, barokallah

19 Aug
Balas

Aamiin , begitu juga dwngan pak Syaikhu. Barakallah

10 Feb

Puisi dengan diksi yang sungguh kereeeen. Barokallah ukhti

02 Jun
Balas

Terima kasih

02 Jun

Oh iya ya...harga mati ..ya...maaf...terlanjur basah...patok bangkrong. Tak ada pilihan lain. Terima kasih Bu Khotijah. Berarti maksudnya berbeda klo itu. Tapi larinya isinya puisi ke harga diri sebagai bangsa yang sedang berada di negeri kesatuan republik Indonesia..begitu maksud puisi tersebit.

05 Jun
Balas

NKRI tetap harga mati, Bun. Puisi yang keren. Salam sukses dan salam literasi.

03 Jun
Balas

Inggih Bu Khotijah, yerima kasih... Belum baca tulisan saya sebelumnya nggih,...cuma beda istilah saja, maksud kita sama. Salam literasi balik

05 Jun



search

New Post