NURLAELATI

one day one product pendidikan akan berhasil jika ada sinergitas dan dukungan dari berbagai fihak...

Selengkapnya
Navigasi Web

Laporan Pembuatan Alat Peraga

LAPORAN PEMBUATAN ALAT PERAGA

VIDEOSCRIBE SISTEM PENGELUARAN

Nama Guru : Nurlaelati

NIP : 196912071991032005

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 MAJA

JL. KEBON KALAPA DESA MAJA KEC. MAJA KAB. LEBAK

LEBAK 2016

IDENTITAS GURU

1.

Nama Sekolah

:

SMP NEGERI 1 MAJA

2.

Nama Guru

:

Nurlaelati, M.Pd.

3.

NIP/No. Seri Karpeg

:

196912071991032005/E.781714

4.

NUPTK/NRG

:

15397476483000013

5.

Sertifikat Pendidik

:

06280212400001

6.

Jabatan/Golongan Guru

:

Pembina Tk. I/Guru Madya

7.

Alamat Sekolah : Jalan

§ Kabupaten, Provinsi

§ Telpon/Fax/e-mail

:

:

:

Kebon Kalapa Desa. Maja Kecamatan Maja

Lebak, Banten

[email protected]

8.

Mengajar Mata Pelajaran

:

IPA

9.

SK Pengangkatan

a. Sebagai CPNS

§ Pejabat yang mengangkat

§ Nomor SK

§ Tanggal SK

a. Pangkat Terakhir

§ Pejabat yang mengangkat

§ Nomor SK

§ Tanggal SK

:

:

:

:

:

:

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Drs. H. Saleh Yusupadi)

0997/I02.Kep/C.PB.1.1991

30 Agustus 1991

Gubernur Banten (Hj. Ratu Atut Chosiyah)

823.4/KEP.262-BKD/2012

09 Mei 2012

10.

Alamat Rumah: Jalan

§ Kabupaten, Provinsi

§ Telpon/Fax/HP

§ E-mail

:

:

:

:

Siliwangi Komp. BPP Blok A4 No 4 Rangkasbitung

Lebak

087772989305

[email protected]

LAPORAN PEMBUATAN ALAT PERAGA

VIDEOSCRIBE SISTEM PENGELUARAN

Nurlaelati, M.Pd.

NIP. 196912071991032005

Disyahkan oleh :

Kepala Sekolah, Koordinator PKB

H. Sudirman, S.Ag. M.Si Nurlaelati, M.Pd.

NIP. 196210151985031020 NIP. 196912071991032005

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan bahwa karya inovasi media pembelajaran yang berjudul

Videoscribe Sistem Pengeluaran

adalah

1. karya inovasi media pembelajaran yang ASLI dibuat oleh NURLAELATI. M.P.d.

2. sudah diimplementasikan dalam pembelajaran dan didiseminasikan kepada insan pendidikan;

3. belum pernah diusulkan untuk kelengkapan kenaikan pangkat sebelumnya

Lebak, 18 Agustus 2016

Kepala Sekolah Pembuat,

SMP Negeri 1 Maja,

H. SUDIRMAN, S.Ag. M.Si NURLAELATI, M.Pd.

NIP. 19621015 198503 1 020 NIP. 19691207 199103 2 005

KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur Alhamdulillah disampaikan kepada Allah SWT yang telah memberi kesempatan dan kemampuan lahir dan batin sehingga penulis dapat melaksanakan dan menyelesaikan laporan Media pembelajaran Videoscribe Sistem Pengeluaran.

Media pembelajaran dibuat untuk meningkatkan komptenensi guru dalam melakukan inovasi dalam pembelajaran. Penulis berharap bahwa media ini dapat bermanfaat bagi dunia pendidikan dan menjadi inspirasi bagi rekan-rekan guru untuk melakukan dan mengembangkan media ini. Penulis menyadari benar bahwa laporan ini masih jauh dari kata sempurna, oleh sebab itu penulis sangat terbuka untuk menerima saran dan kritik dari para pembaca.

Akhir kata penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada keluarga, suami dan anak-anak tercinta yang telah memberi peluang dan kesempatan peneliti untuk mengembangkan potensi. Kepada Bpk. H. Sudirman, S.Ag. M.Si. selaku Kepala Sekolah dan Dewan Guru, serta Staf TU SMP Negeri 1 Maja, dan siswa-siswi Tahun Pelajaran 2016/2017 serta berbagai pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah memberikan bantuan baik secara moril maupun materil. Semoga segala bantuan yang telah diberikan mendapat balasan yang sesuai dari Allah SWT. Amiin.

Maja, Agustus 2016

Peneliti

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ……………………………………………………………...

1

IDENTITAS GURU ………………………………………………………………

2

HALAMAN PENGESAHAN …………………………………………………...

3

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN ……………………….....................

4

KATA PENGANTAR …………………………………………….........................

5

DAFTAR ISI ……………………………………………………………………….

6

A. NAMA ALAT PELAJARAN/MEDIA .………………………………..

7

B. TUJUAN ...…………..…………………………………….………………

8

C. MANFAAT ……………………………………………………………….

8

D. RANCANGAN/DESAIN ALAT PELAJARAN ...……………………

9

E. PROSEDUR PEMBUATAN ALAT PELAJARAN/PERAGA ………

9

F. PENGGUNAAN ALAT PELAJARA/PERAGA DI SEKOLAH ...…..

12

A. NAMA ALAT PEMBELAJARAN/MEDIA

1. Videoscribe

Videoscribe adalah software yang dapat digunakan dalam membuat disain animasi berlatar putih dengan sangat mudah. Software ini dikembangkan pada tahun 2012 oleh sparkol (salahsatu perusahaan yang ada di Inggris). Dan tepat setahun setelah dirilis dan dipublikasikan, software ini sudah mempunyai pengguna sebesar 100.000 orang lebih.

Sparkol dalam videoscribe mengatakan bahwa: Bagi orang yang belum tahu, untuk membuat whiteboard animation mungkin mengira bahwa dirinya harus pandai dalam hal design, photoshop, dreamweaver dan apapun itu yang berkaitan dengan animasi. Akan tetapi dengan adanya videoscribe-sparkol ini kriteria yang dikiranya tersebut bisa dibantahkan.

Videoscribe berguna untuk :

a. Keperluan bisnis online. Ide marketing bisa diaplikasikan lewat videoscribe

b. Pendidik/Guru atau Dosen sebagai pengantar pembelajaran

c. Media presentasi

d. Menunjukan kemampuan berpikir dan mengkombinasikannya melewati video animasi.

e. Dan masih banyak lagi eksperimen-eksperimen yang dapat digunakan dengan software ini

Fitur-fitur yang disediakan dalam videoscribe diantaranya - Full HD output - Fast rendering - Use the output (whole or part) commercially - No watermarks or branding - Use your own hands - Output to QuickTime movie or Flash Video - Create PNG & JPG image sequences - All updates & upgrades as they come out - Commercial use of the full image library - Commercial use of the full music library - Commercial use of the full font library - Resell the output as yours (as long as you have an active Pro account).

2. Videoscribe materi sistem pengeluaran

Videoscribe materi sistem pengeluaran merupakan media videoscribe yang berisi materi-materi yang berhubungan dengan sistem pengeluaran pada manusia diantaranya definisi eksresi, sekresi, dan defekasi, bagian-bagian dan fungsi ginjal, bagian-bagian dan fungsi kulit, bagian-bagian dan paru-paru, bagian-bagian dan fungsi hati serta gangguan dan penyakit yang berhubungan dengan alat-alat dan fungsi pengeluaran pada manusia.

B. TUJUAN

1. Untuk meningkatkan hasil belajar IPA dalam materi sistem pengeluaran

2. Untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa dalam materi sistem pengeluaran

3. mempermudah guru dan juga siswa dalam memahami suatu materi pembelajaran.

C. MANFAAT

1. Manfaat bagi siswa

a. Meningkatkan hasil belajar IPA

b. Meningkatkan aktivitas belajar

c. Mengetahui dan memahami tentang videoscribe.

d. Membantu siswa dalam memahami materi

2. Manfaat bagi guru

a. Guru dapat memanfaatkan videoscribe untuk meningkatkan hasil belajar siswa.

b. Guru dapat memanfaatkan videoscribe untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa.

c. Guru dapat menggunakan videoscribe dalam materi yang lain.

d. Meningkatkan kinerja guru.

e. Meningkatkan profesionalisme guru dengan menggunakan berbagai macam media pembelajaran.

3. Manfaat bagi sekolah

a. Meningkatkan mutu pendidikan khususnya mata pelajaran IPA di sekolah.

b. Memberikan sumbangan yang positif dalam kegiatan pembelajaran di sekolah.

D. RANCANGAN

Sebelum membuat videoscribe kita dapat memilih materi yang akan dibuat ke dalam videoscribe beserta urutan materinya.

E. PROSEDUR PEMBUATAN

Sebelum kita membuat media videoscribe ini terlebih dahulu kita harus menginstal aplikasi autoplay ini, syarat agar software ini berfungsi dengan baik pastikan computer yang kita gunakan memiliki spesifikasi minimal yaitu : An X86-compatible prosesor or Intel Atom 1.6 GHz, 1 Gb of RAM, windows Vista or higher, a screen that can handle 800x768 resolution.

Setelah itu kita dapat membuat videoscribe sesuai dengan yang kita inginkan dengan langkah-langkah sebagai berikut :

Gambar 1. Membuka aplikasi videoscribe

Gambar 2. Membuat layar baru

Gambar 3. Memilih layar untuk dikerjakan

Gambar 4. Layar baru siap untuk diisi

Gambar 5. Mulai memilih gambar, teks, atau suara

Gambar 6. Mempublish hasil videocribe

Gambar 7. Menutup aplikasi

Gambar 8 hasil akhir videscribe

F. PENGGUNAAN ALAT PELAJARA/PERAGA DI SEKOLAH

Videoscribe materi sistem pengeluaran telah digunakan dalam proses pembelajaran di kelas 9 H SMP Negeri 1 Maja dan telah didesimininasikan dalam kegiatan MGMP IPA SMP Wilbi 2 Kabupaten Lebak (berita acara dan daftar hadir terlampir).

Untuk menggunakan videoscribe ini diperlukan sumber listrik dan LCD Projector untuk menayangkannya.

Gambar 2.1 Contoh Tampilan Videoscribe

Gambar 9,10, dan 11 contoh tayangan videos

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

terimakasih bu Laela....

08 Jan
Balas



search

New Post