Rachmani Dewi Sulistyawati

Terus melangkah, jangan menyerah apalagi berbalik arah...

Selengkapnya
Navigasi Web
Eh, Aduh! (tantangan hari ke-84)

Eh, Aduh! (tantangan hari ke-84)

#TantanganGurusiana

Di tengah kesibukan menyelesaikan tugas dari sekolah yang diamanahkan kepada saya, tak sengaja mata berpaling kepada jam dinding.

Hah, sudah pukul 23.40. Itu artinya saya hanya memiliki waktu kurang dari setengah jam untuk menulis edisi malam ini.

Mata yang mulai meredup disergap kantuk, mendadak terbuka lebar.

Tak ingin membuang waktu segera saja saya meraih HP yang tergeletak tak jauh dari jangkauan.

Eh, aduh mau menulis apa ya? Saya bingung memutuskan akan menulis apa. Bukan tidak ada ide, melainkan sempitnya waktu tak memungkinkan saya mengeksplorasi ide lebih lama ke dalam tulisan yang panjang.

Jadi menurut anda, apa yang sebaiknya saya tulis untuk waktu yang sesingkat ini?

Tolong bantu ya.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Loh, ini sudah menulis. Aduh, aku juga sudah baca, hehehe. Sukses selalu dan barakallahu fiik

21 Apr
Balas

Eh, aduh. Baru sempat saya balas. Terima kasih untuk kunjungannya

02 May



search

New Post