Ririk Rijanarto

Saya guru Fisika yang ingin belajar menulis juga. Bismillah.......

Selengkapnya
Navigasi Web
BELAJAR KEPADA HUJAN

BELAJAR KEPADA HUJAN

Tulisan ke-56

Aku belajar kepada hujan

Tentang kerelaan memberi tanpa berharap kembali

---

Aku berguru kepada batu karang

Tentang kesabaran bertahan atas terjangan ombak di lautan

---

Aku malu kepada angin malam

Yang pandai menyimpan kekuatan dibalik kelembutan

---

Alam menyembunyikan berjuta makna yang tersirat

Menyimpan kebajikan yang tak terlihat

---

Alam adalah guru

Kepadanya kita akan selalu belajar

Mencari makna tentang kehidupan

~Bondowoso. 20/01/2021

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

BELAJAR KEPADA HUJAN, sungguh puisi nan menawan dan penuh makna

20 Jan
Balas

Terima kasih Ibu Fitriany....Salam literasi Ibu

20 Jan



search

New Post