Rudianto, M. Pd.

Rudianto, M.Pd. pernah menjadi guru SMP dan SMK. Pernah menjadi Tentor Primagama. Pernah menjadi Dosen. Pernah bergabung dengn USAID Prioritas sebagai fasilitat...

Selengkapnya
Navigasi Web
RINDU TIDAK BERTEPI

RINDU TIDAK BERTEPI

Pagi ini riak embun telah meluruhkan daun

Bersama kelopak bunga lily yang lunglai tersentuh sepoi angin

Pagi ini kokok burung dan kicauan ayam telah membangunkan matahari

Sementara orang-orang pulang kerja saat azan subuh berkumandang

Target target! Keuntungan, ambisi, dan kesuksesan silih berganti menjadi cerita kegagalan

Perjalanan dan kepulangan menjadi lebih dari sekedar simbol rutinitas

Sebab semuanya tidak bermakna saat rindu kejam mendera

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

adakah matahari di segitiganya rindu?

13 Oct
Balas



search

New Post