SITI RAHAYU AGUSTINI,S.Pd.SD

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web

Kapan anak mulai jatuh cinta?

Sudahkah anak anda mulai menunjukkan tanda-tanda jatuh cinta? Jika ya, berarti ia telah memasuki fase transisi dari kanak-kanak menuju dewasa. Pada fase itu anak mulai berkenalan dengan rasa suka pada lawan jenis. Umunya anak yang menginjak usia 12 tahun sudah mulai tertarik pada lawan jenis. Berikut ini tanda-tanda anak mulai jatuh cinta

- Mulai peduli pada penampilannya, ia suka berlama-lama di depan cermin sambil memandangi penampilannya.

- Mulai memakai parfum

- Mulai cerewet soal pilihan bentuk rambut dan cara ia menata rambut.

- Mulai suka membicarakan lentang lawan jenis dan tampak malu-malu

- Minta dijemput lebih lambat dari biasanya

- Mulai suka menyimpan rahasia, misal mengunci ponselnya dan menyimpannya dengan hati-hati.

- Jika hubungan anak dengan orangtua cukup terbuka, ia akan menyebutkan si A atau B sebagai anak yang dia taksir

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post