SriRahayu

Guru MTsN 1 Kota Tangerang Selatan...

Selengkapnya
Navigasi Web
Konsisten Belajar
@PNGWing

Konsisten Belajar

Sebagai manusia normal, selalu saja ada rasa iri, saat melihat seseorang sudah maju terlebih dahulu. Radit, begitu namanya. Hampir menyerah, karena tidak mampu menyaingi prestasi yang diraih Baim, peringkat satu di kelas. Radit, merenung dan berkata dalam hati “mengapa Baim bisa lebih hebat dari aku, padahal proses belajarnya sama, seperti diriku”.

Baim, di kelas tidak terlihat belajar keras, bahkan terkadang saat waktu pulang sekolah, langsung bermain bola bersama teman-teman yang lain. Sementara aku, langsung belajar kembali. Hingga, kadang membuat kepalaku berat dan pening. Waktu terus berjalan, prestasiku jalan di tempat.

Sampai suatu hari, aku satu kelompok dengan Baim. Rasa penasaran mendorong aku bertanya pada Baim, “Im, bagi tipsnya”

“tips, apa ?” tanya Baim heran

“bagaimana caranya bisa dapat peringkat satu di kelas, setiap tahun ?” tanyaku

“ooh” Baim hanya tersenyum tipis ke Radit

“ayo dong dijawab Im, knapa setiap ujian selalu dapat nilai nyaris sempurna ?” tanyaku penasaran.

Sebelum menjawab pertanyaan Radit, Baim menarik nafas dalam-dalam, “tidak semua yang kamu lihat, aku mendapatkan dengan mudah”

“lalu, bagaimana ?” tanyaku semakin penasaran

“aku belajar setelah menunaikan sholat subuh dan mengaji sebentar. Kemudian membuka buku, sekitar setengah jam setiap hari. Ayahku yang mengajari, sejak aku kecil konsisten belajar selepas subuh. Ternyata benar kata ayahku, prosesnya berdampak besar bagi diriku” beber Baim.

Dari penjelasan Baim, baru aku mengerti dan menyadari. Tidak ada perubahan besar, yang dihasilkan dari proses yang sebentar. Sehingga, aku paham dan memutuskan untuk membentuk diri lewat hal-hal kecil dulu. Terlambat memulai, lebih baik. Daripada tidak sama sekali. Belajar sedikit setiap hari, lebih baik. Daripada langsung banyak dan lenyap.

#Hari ke 260

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Setuju, konsisten bisa merubah hasilnya. Cernak yang keren, Bun.

18 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Ernasari, semoga sehat selalu

23 Sep

Cerita yang menarik

17 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Rismalasari, semoga sehat selalu

23 Sep

Sedikit demi sedikit lama-lama jadi bukit ya bunda. Salam sehat dan selalu bahagia bersama keluarga tercinta. Terima kasih telah setia mengunjungi sriyonospd.gurusiana.id untuk SKSS dan berbagi kebaikan melalui cerita anak.

18 Sep
Balas

Terimakasih hadirnya pakde Sriyono, semoga sehat selalu

23 Sep

Mantap sekali cernaknya Bunda

17 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Sutarti, semoga sehat selalu

23 Sep

Cernak yang seru

17 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Andi, semoga sehat selalu

23 Sep

Kerenn bgt crt nya bunda. Ada pembeljrn rentang kedisiplinan

18 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Siska, semoga sehat selalu

23 Sep

Kisah yang inspiratif Bunda Sri, sehat dan bahagia selalu.

17 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Libe, semoga sehat selalu

23 Sep

Kisah yang menginspirasi. Sehat dan sukses selalu bunda

18 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya pak Sudiwanto, semoga sehat selalu

23 Sep

Cernak yang bisa menginspirasi pembaca. Sukses selalu Bunda

17 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Mutamimah, semoga sehat selalu

23 Sep

Keren ceritanya. Inspiratif. Semoga sehat selalu Bunda.

17 Sep
Balas

Terimakasih apresiasinya bunda Nanik, semoga sehat selalu

23 Sep



search

New Post