Yully Rachmawaty

Saya Yully Rachmawaty, panggil saya dengan sebutan Buy saja. Nama Buy itu adalah nama panggilan dari murid-murid saya dulu ketika masih mengajar. Saya senang be...

Selengkapnya
Navigasi Web
Trik Jitu Tulisan Mudah Difahami

Trik Jitu Tulisan Mudah Difahami

Trik Jitu Tulisan Mudah Difahami

Membaca buku "Menulis Tanpa Kerangka, Strategi Jitu Menghasilkan Tulisan Trengginas" karya Syaiful Rahman memang enak dibaca.

Pada bab "Agar Tulisan Renyah" , enak dibaca dan mudah difahami Mas Syaiful menuliskan tiga hal yang bisa kita gunakan, yaitu:

1. Buatlah tulisan yang tidak terlalu panjang. Seberapa pendek kalimat yang enak dibaca itu? Menurutnya buatlah kalimat yang hanya satu tarikan nafas saja. Pembaca tidak ngos-ngosan ketika membacanya. Kalimat pendek tapi sarat pesan. Jika kalimat kita terlalu panjang, maka jadikanlah dua kalimat.

2. Hindari pengulangan kata dalam satu kalimat. Ketika menulis pastikan kita menggunakan kalimat pengganti bila ada kata yang harus diulang. Coba baca kembali kalimat yang kita buat, kalau ada pengulangan penyebutan nama orang , maka gunakan kata ganti.

3. Sampaikan gagasan dengan jelas.

Tujuan kita menulis adalah untuk menyampaikan gagasan kepada pembaca. Akan sia-sia jika kita menulis tapi orang lain tidak mengerti tulisan kita. Gunakan kata-kata yang biasa dan ringan, hindari kata-kata yang rumit.

Insya Allah selesai membaca tulisan kita, pembaca akan dengan mudah memahami isi tulisan.

Satu lagi, sesuaikan tulisan dengan calon pembaca kita.

Selamat mencoba.!

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Terima kasih ilmunya Bu Yuli...

09 Mar
Balas

Maknyuss Bu Yully, mksh ilmunya

09 Mar
Balas

Ntaap....

11 Mar
Balas

Ilmu dapat diperoleh dengan banyak membaca. Semangat Bu.

08 Mar
Balas



search

New Post