Yusnani Helmi

Yusnani Helmi, kelahiran Batu Bara Sumatera Utara. Ka Sekolah UPT SDN 08 Guntung Kec. Tanjung Tiram Semangat melakukan kebaikan sekalipun tanpa apresiasi Sal...

Selengkapnya
Navigasi Web

Rindu yang Tertunda

Rindu yang Tertunda

Pentigraf35

Li, emak ni kapan berangkat umroh?, umur sudahlah semakin tua. Badan pun sudah lemah, tak kuat rasanya hendak berjalan jauh. Ai mak, jangan emak cakap begitu. Sehat, kuat emak di sana nanti. Emak pergi sama Ucu inun. Tak usah emak khawatir. Dua tahun yang lalu aturannya Emak dan Ucu berangkat. Akan tetapi ada wabah penyakit, makanya di tiadakan pergi kelua negeri. Sedangkan keluar rumah saja tak boleh kali tu. Masih ingat emak kan. Emak mengangguk kepala.

Li adanya kesempatan emak berangkat tahun ni? Bisa Mak, kataku ku lihat sudah banyak yang pergi setelah balik haji.

Ku lihat wajah yang sudah penuh garis tua namun hatinya sangat gembira saat hendak keberangkatannya bersama ucu. Senyumnya selalu menghiasi wajahnya. Rindu itu akan segera terobati, lemah menjadi kuat. sambil ku cium wajah lembutnya.

#Tagur62

Baiti Jannati, 23112022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Rindu terbayar sudah. Smg mabrur ya. Keren, Bunda

24 Nov
Balas

Terima kasih admin

23 Nov
Balas



search

New Post