St.Aisyah,S.Pd

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
SENYUM MEMBAWA BERKAH
hadapi semuanya dengan senyuman

SENYUM MEMBAWA BERKAH

Jangan menunggu bahagia baru tersenyum, tetapi tersenyumlah agar engkau bahagia, senyuman yang lahir dari hati bukan senyum yang dipaksakan, sabar dan ikhlas itulah kuncinya bahwa apaun keadaan itu sang penciptalah yang mengaturnya, baik dan buruk suka dan duka pasti semua ada hikmah terbaik di baliknya.

Ingatlah Allah sang pencipta segalanya, menyayangi ciptaannya sebesar yang tak pernah bisa kita mengukurnya, maka janganlah berbuat kerusakan dimuka bumi karna sang pencipta akan murka, meskipun begitu Allah maha pengampun, tebarkanlah kasih sayang senyum penuh keikhlasan untuk kebaikan.

Baik menurutmu belum tentu baik menurut Nya begitupun sebaliknya buruk menurutmu belum tentu buruk menurutnya, Jadi bersabarlah atas apa yang engkau hadapi saat ini, Allah pasti menyiapkan yang terbaik untukmu. Insya Allah Maka jangan pernah berputus asa akan rahmat Allah.

Ingat dunia ini adalah panggung sandiwara ibarat cerita sinetron semua udah ada skenarionya manusia adalah pemerannya. jadi petiklah setiap hikmah dari setiap kejadian. Tetap semangat.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Saya setuju sekali dengan pernyataan, "Jadi bersabarlah atas apa yang engkau hadapi saat ini, Allah pasti menyiapkan yang terbaik untukmu. Insya Allah Maka jangan pernah berputus asa akan rahmat Allah."

10 Jul
Balas

thanks

11 Jul

petiklah hikmah dari setiap kejadian, keren bu...dan selalulah tersenyum krn senyummu kepada saudaramu adalah sodaqah...

10 Jul
Balas

Betul sayang

11 Jul

Inspiratip bu. Senyum itu ibadah. Semoga membawa kesejukan hidup.

10 Jul
Balas

Aamiin mksh

11 Jul

Baik menurutmu belum tentu baik menurut Nya begitupun sebaliknya buruk menurutmu belum tentu buruk menurutnya, Jadi bersabarlah atas apa yang engkau hadapi saat ini, Allah pasti menyiapkan yang terbaik untukmu. inspiring bu

10 Jul
Balas

Mksh pak

11 Jul



search

New Post