Andy Firmansyah

Seorang Pengawas MI & RA kab. Malang Jatim...

Selengkapnya
Navigasi Web
Datang untuk Pergi di Tanah Surabaya
Kenangan di Surabaya

Datang untuk Pergi di Tanah Surabaya

Di tanah Surabaya, manusia datang pergi silih berganti. Tanah dengan hawa panas yang menyengat ini, serta nyamuk² nya pula yang se besar² hama wereng itu.... telah menjadi teman setia istirahat semaleman.

Dalam tidur, cangkruk an ngopi serta sepanjang perjalanan dijalanan beraspal, tak luput pula dari cokotannya.

"Aduh! dicokot jingklong/nyamuk!" rintih si korban.

Heuheuheuheuheu....

Plak!

Telapak tangan ngeplak! menempel keras pada bagian² tubuh yang telah tergigit.

Pada pipi, batuk/kening, kaki...yang ber kali² keserang kecupan nyamuk itu, telah mendapat perlawanan, dengan tamparan sayang.

Ihiks!

Meninggalken bekas merah darah, entah darah siapa yang telah disedot nyamuk tersebut.

Tiada pernah henti nyamuk² jingklong itu me nguing² ditelinga para manusia² pendatang.

Maklum...

Sungai kecil di depan BDK (balai diklat keagamaan) menggenang hitam pekat.

Kalau siang terik...lihatlah, ribuan nyamuk itu meng apung² berendam sambil menebarken ribuan pula telur² nya.

Jentik² nya berenang senang naik² turun ugat uget tanpa ada yang mau membasminya.

Piss....

Ya, sudah tiga kali ini mendiami BDK Surabaya yang penuh dengan kenangan.

Prajab, diklat Kertakes/mapel serta ini... Diklat Cawas.

Awal datang, kayak begitu berat melangkahken kaki ke kampus gemblengan...

Tapi, setelah 15 hari berlalu...hari² itu serasa singkat & seperti baru kemaren semuanya saling mengenal antara satu dengan yang lainnya.

Setelah kenal akrab...?

Akhirnya...waktunya berpisah....

Ihiks!

Heuheuheuheuheu.... Sayonara.

#surabaya #sayonara

Surabaya, 28 agustus 2017 pkl. 19.47 wib.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Lhooo itu Ada Pak fatchul Mobin

28 Aug
Balas

Kok kenal?

28 Aug



search

New Post