ANIK NIKEN ASRININGTYAS

Urip kudu di lakoni kanthi tulusing ati, yen ta ana prahara utawa sukacita iku pratanda kita isih disayang Kang Maha Kuasa. Lakune urip ora ana sing weruh, laku...

Selengkapnya
Navigasi Web

Mengatasi Jemu Menulis JIMF 976

Oleh Niken Haidar

#tantanganmenulisharike976

#gurusiana

#mediaguru

Menulis, berkarya, originalitas,ide.

Impian setiap penulis. Penulis yang benar-benar mengedepankan hasilkarya. Mampukah bila terus secara berkelanjutan setiap hari, istilahnya istiqomah dalam menulis. Sebuah tantanganyang harus dikembalikan dari niat kita pribadi.

Seabrek kegiatan pastinya klise sebuah alasan, time habis dan lain-lain. Namun yang membuat mati kutunya kita dalam berkara bukan itu semua hanya sebuah kata JEMU bila dituntut secara terus menerus menulis tanpa henti. 365 mungkin lewatlah masih banyak ide, suka cita yang tertanam di benak.

Lewat dari 365 masih nyaman kita naikkan ke level selanjutnya di kalikan 2 akan masih terasa nyaman. naik kelevel ke 3 menulis tanpa jeda 1000 hari. Rasanya ubun-ubun mulai mencari, menyiasati apa yang akan kita rangkai.

Beberapa tips yang saya lakukan untuk mengatasi kejemuan. Selain baca buku.

1. mendengarkan cerita siapapun untuk bahan cerita

2. merupa genre penulisan

3. berkarya menulis dengan kategori yang beragam, puisi Indonesia dan bhs daerah, cerpen, cerbung, pentigraf indonesia, Jawa, reportase, opini dll

4. memiliki komunitas penulisan yang beragam genre

5. gabung komunitas di luar genre penulis

6. nonton pagelaran pameran baik live maupun tidak

7. jangan lupa menerima saran siapapun, meski sepahit empedu pasti ada baiknya

Mojokertojoglo30122021

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post