Bukan Superman
Bogel geleng-geleng kepala melihat kelakuan Bondet yang sok pamer segala miliknya, mulai dari barang yang tampak hingga yang tak tampak artinya tersembunyi seperti uang di bank. Akibat sikapnya, banyak orang datang kepadanya minta bantuan, bahkan mereka yang tidak dikenalnya, termasuk teman sekantornya yang hobi ngutang kepadanya. Semakin lama Bondet jengkel dan berkeluh kesah kepada Bogel, namun Bogel cuma tersenyum dan menjawab,” Punya harta itu seperti pakai daleman, kamu pakai tapi ga perlu ditunjukin agar orang tahu, kan kamu bukan Superman.”
SBY170124
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Mantap endingnya Mbakku. hehe.. Sukses selalu
Hihi.... Tuh dengerin. Banyak uang jadi byk yg ngutang hehe.... Keren, Bun
Superman, supermen, suparman ...hahaha. sip bunda
Mantap banget, sukses selalu untuk Ibu
Haha keren banget jawaban Bogel Bu Cicik
Hahaha ..bnr jg, ya?
Bukan superman, tapi suparman
Hi hi hi..mantep jawabannya. Bahagia selalu, Bund.
He. .he..setuju. Mantap ceritanya.
Manten mantap tenan