Jaga lisan mu
Tagur H21
Bak seperti Peribahasa mulutmu adalah harimaumu
Artinya kita harus bertanggung jawab atas lisan yang diucapkan
Bisa jadi suatu waktu ucapanmu menjadi senjata tajam
Yang dapat merugikan dirimu sendiri dan orang lain
Jagalah lisan kita saat berbicara dengan seseorang
Gunakanlah bahasa yang baik dan santun
Dalam berbicara kita harus pandai membaca situasi
Kapan saatnya bercanda dan kapan saatnya serius
Jika kita tidak mengetahui tentang suatu hal
Tidak usah berkomentar
Lebih baik jadi pendengar yang baik saja
Jangan suka bicara asal
Gaya bicara seseorang biasanya melambangkan kepribadiannya
Lidah memang tidak bertulang
Namun bisa lebih tajam dari pedang
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar