Batas Kesabaran
Ikan malang itu tak dapat menghindar. Ia pasrah dalam paruh burung camar. Dengan sekuat tenaga ikan malang itu meronta. Tetapi burung camar semakin memperkuat jepitannya. Iapun lemas dalam paruh burung camar.
Dengan santai, burung camar terbang menuju sarangnya. Ingatannya menerawang. Teringat anaknya yang sedang kelaparan. Sebenarnya tenaganya sudah habis. Apalagi ia belum makan dari pagi. Tetapi teringat anaknya yang butuh makan, energinya kembali membara. Ia tidak peduli dengan tubuhnya yang letih.
“Sebentar lagi aku akan sampai, tetap semangat!”gerutunya menyemangatkan diri.
Bersambung
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar