Edi Purwanto, S.Pd

Edi Purwanto, S. Pd., guru Bahasa Indonesia. Saat ini mengabdi SMAN 10 Bandarlampung. Memiliki kegemaran membaca, menulis, dan olah raga....

Selengkapnya
Navigasi Web
Tahun Hitam putih
Sumber:pixabay.com

Tahun Hitam putih

Tahun hitam putih telah pergi.

Kita meninggalkannya tanpa paksa.

Hanya selembar gambar

yang masih dapat kita baca.

Tentang kemarau yang selalu menyediakan

petak-petak sawah, tempat kita bermain bola.

Tentang sungai kecil di belakang rumah,

tempat kita melarungkan perahu kertas,

kecemasan, dan kesedihan

hingga kebahagiaan berpinak di tubuh kita.

Tentang orang-orang tercinta

yang kini tinggal sebagai ingatan.

Bandarlampung, 30112020

#TantanganGurusiana

#Tantangan Menulis Hari ke-207

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Puisinya keren

30 Nov
Balas

Terima kasih apresiasinya, Bu Fitri. Sehat dan sukses selalu.

30 Nov

Renungan masa lalu seringkali melahirkan puisi-puisi menggigit ya Pak Edi. Salam puisi selalu Pak

30 Nov
Balas

Pak Tosfayana, terima kasih apresiasinya. Saya masih banyak belajar, Pak. Salam puisi kembali.

01 Dec

Mantul.puisimya,Pak Edi. Salam sukses

30 Nov
Balas

Terima kasih apresiasinya, Bu Cicik. Sehat dan sukses selalu.

01 Dec

Indah sekali puisinya, Pak. Salam literasi.

30 Nov
Balas

Bu Siti,terima kasih apresiasinya. Salam literasi kembali. Sehat dan sukses selalu.

30 Nov



search

New Post