Jangan Menyerah
Huh……
Capek..
Lelah..
Resah..
Terucap ketika lupa akan kendalinya…
Kata bercampur menjadi keluhan yang bertubi
Namun….
Itu semua tak akan berlanjut
Ketika segera menyadari
Proses selalu butuh perjuangan
Dan itu tidaklah mudah
Juga tidaklah sulit
Jangan menyerah.....
Keuletan yang jadi kunci
Bagaimana ketika menyikapi
Bagaimana ketika menjalani
Hingga akan ada yang tercapai
Demi apa yang menjadi tuntutan hati
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Semangat, Bu. Kalau menyerah berarti kita kalah. Tidak ada yang bisa melawannya kecuali diri sendiri
Terimakasih bunda supportnya..Syap pantang menyerah