Macet
Iringan mobil mencapai puluhan kilo
Seperti semut beriring, beringsut
Membuat semua nafas tertahan
Tiba-tiba ada saja mobil nyelip
Semua mau duluan
Padahal yang antrian sudah berjubel
Berjam-jam menahan panas melawan aroma Pesing bercampur keringat
Membakar hati dan rasa
Semua "basibagak"
Semua"basibanak"
Semua"basipakak"
Demi mewujudkan keinginan mereka
Tanpa memikirkan nasib orang lain.
Terimakasih engkau telah peduli dengan dirimu.
Lain kali ingat nasib kami juga
Kita punya jalan yang sama
Kayu Tanam, 14/3/2021
Tagur ke-31
#TantanganGurusiana
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Berkali-kali hingga tak mengenal lain kali
Betul pak, terima kasih komentar nya
Kesal ya bu, udah nahan segala-galanya kok di salip. Mantap puisinya bunda
He... Terimakasih atas dukungannya Pak. Salam literasi
Mantab puisinya bu. Salam sehat dan sukses selalu
Aamiin. Terimakasih banyak atas doa dan suportnya Pak. Salam sehat selalu buat bapak juga