Heni Riyani

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web

Pantun Nasihat ( Tantangan Menulis hari ke-309)

Pantun Nasihat 

Oleh: Heni Riyani

 

Beli peci bersama kakak

Beli mainan sama Ibunda

Kalau enggak mau bengkak

Jaga makan dan tidur Anda

 

Piknik bersama Sabtu pagi

Para wisatawan di dalam bis

Suka sedekah dan berbagi

Rezeki takkan pernah habis

 

Ambarawa, 5 November 2022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Pantunnya keren

05 Nov
Balas

Makasih Bunda Risma hebat

06 Nov

nasihatnya mantap; pagi-pagi sudah menyapa, hendak kemana Sang super pergi, mari kita saling menyapa, semoga indah isian hari

05 Nov
Balas

Halo Pak Roni...super sekali...salam literasi.

06 Nov

Mantap bunda... yuk dilanjuuttt.. salam

08 Nov
Balas



search

New Post