IDHA NOOR RACHMA

Idha Noor Rachma. Dengan Gurusiana sebagai tempat mulaku menyampaikan tulisan dan lebih menyemangatiku menulis,,,menulis dan menulis....sarana belajar terluas u...

Selengkapnya
Navigasi Web
Tantangan gurusiana ke-1 ANTRI....

Tantangan gurusiana ke-1 ANTRI....

Ya.... hanya satu kata tapi sarat makna....,dengan budaya itulah maka hidup yang kita jalani akan lebih damai. Dengan antri mengajarkan kita untuk menghargai orang lain,dengan antri maka tidak ada perbedaan antara si kaya dan si miskin,laki-laki atau perempuan,besar atau kecil, siapapun yang datang lebih awal maka dialah yang mendapatkan giliran paling depan .Selanjutnya,  kita harus berdiri atau duduk sejajar menunggu giliran, dengan antri menunggu urutan masing masing dengan sabar.Ini semua sebagai aturan /inspirasi hidup agar lebih toleransi dan menghargai dengan sesama,lebih mengerti dengan mereka,lebih sabar untuk menunggu giliran,karena dalam antri kita tidak boleh menyerobot giliran yang bukan haknya. 

Dari satu kata itulah maka kita diajarkan untuk bersabar dan lapang dada, hidup tolerasnsi dan menghargai,bahwa sesuatu yang kita inginkan tidak harus langsung kita dapatkan tapi harus melalui proses.

Semoga kita semua menjadi insan yang memiliki budaya antri yang baik dan tertib.....

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Terima kasih pencerahannya, Bunda. Salam literasi

01 Nov
Balas

Terima kasih Pak Dede Saroni, M.Pd..salam Litersi

01 Nov
Balas



search

New Post