Iso Suwarso

The most important thing in communication is hearing what isn't said. (Peter F. Drucker)...

Selengkapnya
Navigasi Web
Lihat Tulisan dari Sudut Pandang Beda
Ilustrasi gambar diambil dari koleksi pribadi

Lihat Tulisan dari Sudut Pandang Beda

#hari ke-12

Bila bicara tentang nonton bola atau konser dangdut dari atas pohon atau atas bukit, itu hal biasa dilakukan ketika masa-masa kecil dulu. Bukan karena tidak punya duit atau alasan padat penonton, namun nonton di luar itu mempunyai kesan tersendiri.

Coba saja lihat warga Mandalika, ada yang menyaksikan moto GP dari puncak bukit. Mereka rela jalan kaki hampir dua setengah kilo meter. Mereka dengan suka cita naik ke atas untuk melihat pertunjukan dunia. Warga kampung Mandalika cuma tahu, apa itu balap motor. Sedangkan perihal kejuaraannya, mana peduli.

Intinya adalah jika melihat sesuatu itu dari sudut pandang yang pas maka melahirkan suatu pemandangan atau pola pikir yang lurus. Sebuah tulisan dibangun oleh ide dan pikiran penulisnya secara kreatif. Untuk itu andai membaca senuah tulisan alangkah baik bila mengikuti pola dan alur berpikir penulisnya. Cara pandang demikian berarti kita sudah mampu dalam mengapresiasi sebuah karya. Silahkan saja punya pandangan dan cara pikir beda, itu akan menambah kaya dan bisa saja lahirkan ide baru. Salam kreatif.. (*)

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Kereeen ulasannya, Pak. Salam literasi

19 Mar
Balas

Salam literasi

19 Mar
Balas

Salam Kreatif ..... Keren

19 Mar
Balas

Salam Kreatif ..... Keren

19 Mar
Balas

Mantap ulasannya pak Isi, setuju dengan memahami tulisan dari sudut pandang pola pikir sang penulis, salam sukses selalu

19 Mar
Balas

# Maaf typo Pak Iso

19 Mar

Mencerahkan...keren

20 Mar
Balas



search

New Post