PUISI JIWA DISAAT SENJA
JIWA DISAAT SENJA
Karya : Koes Widya
Jika jiwa telah larut dalam sunyi
Merekah, membara dalam penantian
Jika hati tak ada lagi rasa,
Panas,dinginpun tak dapat di rasa
Jika hari penuh dengan kata,
Janjipun tak lagi ada
Jika manusia tak ada lagi rasa,
Ajalpun akan tiba
Jika kejujuran tak lagi dimiliki,
Kepunahan jiwa telah terjadi
Panutan yang di sanjungnya
Karena jiwa saat senja
Malang, 20 Januari 2019
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar