Harus Apa?- Tantangan Menulis Gurusiana Hari ke-112
Harus Apa?
by Lisa Andriani,S.Pd.
Terdiam dan tak tahu lagi
Terdiam dan tak berpikir lagi
Terdiam dan tersadar bagaimana ini?
Terdiam dan tersudut apa yang sudah terjadi?
Termenung tak berani bertindak
Tersadar aku tlah keliru
Membayang apa yang harus kulakukan?
Tergerak hati namun hanya diam diri
Bagaimana ini? Harus apa aku ini?
Terjatuh dan terjatuh lagi
Tersungkur di peraduanku lagi
Tuhan, harus apa aku?
Bimbang hati tak bertepi
Harus apa aku ini?
Menangis tak guna namun hati ingin menjerit
30 Juni 2020
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Keren Bu
terima kasih bapak atas apresiasinya
Keren. Barakallah. Trims sudah berkunjung bunda Lisa
terima kasih atas apresiasinya bunda.
Harus tegar...
terima kasih bunda atas apresiasinya
Keren. Semangat berliterasi. Salam literasi.
terima kasih Pak atas apresiasinya. Salam literasi
Mantap Bun, harus curhat Bun salam semangat
terima kasih bunda atas apresiasinya.