Mardiah Nuntung

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Merasakan Rasamu

Merasakan Rasamu

Malam yang gelap

Dengan selimut dingin menusuk

Terjangan lumpur menghempas

Menimbun ruma rumah menyisakan atap bahkan

menenggelamkan utuh

Amuk deru air seakan menumpahkan amarah

Amarah karena habitatnya terganggu

Pekikan tercekak di tenggorokan kering..."Toooolooongg."

Siapa yang akan menolong dan siapa yang bisa menolong

Isak tangis membahana dihening malam

Jerit ketakutan anak anak kecil.....bersahut pilu

Membayangkan semua, sudah membuat kami yang jauh

ketakutan....sedih...khawatir...prihatin

Kuat saudaraku

Doa doa kami rintihkan untukmu

Penggalangan bantuan tumbuh di seantero negeri

Kuat saudaraku

Dukamu duka kami

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Ya Allah. Sedih, Bu. Semoga mereka kuat. Keren puisinya, Bu.

15 Jul
Balas

Aamiin...Tks bu

15 Jul



search

New Post