Mei Siregar

Mei Siregar lahir di Lumban Hasahatan 03 Mei 1985, mengajar di SMP Negeri 11 Bintan sejak Maret 2009 dan mengajar mata pelajaran IPA. Saya alumni Unimed jurusan...

Selengkapnya
Navigasi Web
Menikmati Alam Pantai

Menikmati Alam Pantai

Tantangan menulis hari ke-37

Angin bertiup

Dinginnya menembus kulitku

Debur ombak bergemuruh

Menyapu sisian pantai

___

Kala terik matahari

Sinarnya menembus pasir putih yang halus

Butiran pasir memantulkan cahaya

Layaknya berlian

___

Air pasang…

Perahu kano kunaiki

Bentuknya yang lancip

Atur keseimbangan

Gaya aksi-reaksi terjadi

Kudayung hingga ketengah lautan

___

Menikmati alam pantai

Sebagian lelahku

Kutinggal disini

Kurengkuh semua keindahannya

Kunikmati setiap sudut pantai ini

Sambil mengucap syukur

Karena ciptaanMU yang sangat indah

Tanjung Uban, 07 Juni 2020

Oleh : Mei siregar, S.Pd

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Subhanallah Bu...Pingin ke pantai pula....

07 Jun
Balas

Hhehe...ayok bu ke pantai

08 Jun

Keren bu puisinya

07 Jun
Balas

Terimakasih bu

08 Jun

Mantap salam kangen

08 Jun
Balas

Terimakasih bu

08 Jun

Terimakasih bu

08 Jun



search

New Post