MUNZURO

Lahir di Desa Dermolo, Kabupaten Jepara Propinsi Jawa Tengah. Alumnus IKIP Semarang jurusan pendidikan Matematika lulus bulan Agustus 1998. Di akhir Studi S1ny...

Selengkapnya
Navigasi Web

Pertaubatan

Gemericik air mengalir

Membasahi tangan

Membasahi muka

Membasahi kepala dan kaki

*

Dinginnya malam

Dinginnya air

Tak membuat gentar

Dalam jalani pertaubatan

*

Rintihan penyesalan

Rintihan pertaubatan

Dari Sang Pendosa

Atas segala kilaf dan sengaja

*

Suci...

Bersih...

Nyaman dalam kehidupan

Setelah pertaubatan

*

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Suci...Bersih...Nyaman dalam kehidupanSetelah pertaubatan. Puisi indah luar biasa

01 Dec
Balas

Terima kasih Bunda.

01 Dec

Puisi nan apik, diksinya menyentuh, terasa meresapi setiap baitnya. Salam takzim, barakallah Bu Munzuro.

07 Jan
Balas

keren puisinya bun, sukses selalu

01 Dec
Balas

Terima kasih. Sukses untuk kita semua.

01 Dec

Terima kasih. Sukses untuk kita semua.

01 Dec

Jadi ikut hanyut bu mun..

01 Dec
Balas

Barakallah.

01 Dec

Wow..diksi reliji yg menyentuh hati..puisi nan elok

01 Dec
Balas

Wow... terima kasih.

01 Dec

Masya Allah, puisi yang sungguh bergizi. Semoga sehat n bahagia selalu bersama keluarga tercinta ya bu. Aamiin

01 Dec
Balas

Terima kasih Bunda.

02 Dec



search

New Post