Helmi Rhofiqoh

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Inovasi Sekolah Gesaber SDN Ponjanan Timur 1 Kec. Batumarmar Kab. Pamekasan

Inovasi Sekolah Gesaber SDN Ponjanan Timur 1 Kec. Batumarmar Kab. Pamekasan

Pamekasan (Gurusiana.id) Semua siswa dari kelas 1 sampai kelas 6 beserta dewan guru dan penjaga sekolah melaksanakan Gesaber di SDN Ponjanan Timur 1 Kec. Batumarmar, sabtu (03/09/2022).

Gesabaer ini adalah sebuah inovasi baru yang direncanakan dan dilaksanakan sejak bulan Juli 2020 di SDN Ponjanan Timur 1 Kec. Batumarmar Kab. Pamekasan. Program inovasi tersebut, sampai saat ini masih berjalan dengan baik dan lancar.

Adapun kegiatan inovasi Gesaber tersebut meliputi senam pagi bersama, membersihkan kelas, membersihkan lingkungan sekitar kelas dan halaman sekolah, serta merawat dan menanam tanaman.

Menurut Samsir Noor Alamsyah sebagai kepala sekolah SDN Ponjanan Timur 1 Kec. Batumarmar Kab. Pamekasan mengatakan bahwa yang melatarbelakangi program inovasi sekolah ini dilaksanakan yaitu karena kurangnya kesadaran siswa dan masyarakat sekitar akan pentingnya menjaga lingkungan yang bersih, sehat, dan hijau. Sehingga dengan dilaksanakannya program inovasi Gesaber ini dapat meningkatkan kepedulian siswa dan seluruh warga sekolah SDN Ponjanan Timur 1 Kec. Batumarmar Kab. Pamekasan terhadap lingkungan sehingga sekolah terasa lebih asri dan nyaman untuk belajar.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Mantap ulasannya

12 Oct
Balas

Mantapppppp.... Tebal mantapnya. Semangat menulisnya, Bu.

12 Oct
Balas

Oke sep, Mantap. Lanjutkan Bu.

12 Oct
Balas

Siap bpk

12 Oct

Siap bpk

12 Oct

Terimakasih ibu.. InsyaAllah selalu semangat ibu..

12 Oct
Balas

Kegiatannya sangat bagus, bisa jadi referensi kegiatan di sekolah saya.

12 Oct
Balas

Alhamdulillah.. Lanjutkan bpk..

12 Oct

Kegiatan sangat menginspirasi bu

12 Oct
Balas

Keren bu tulisannya, menginspirasi

12 Oct
Balas



search

New Post