CINTAKU DALAM DIAM (TANTANGAN HARI KE 7)
CINTAKU DALAM DIAM (TANTANGAN HARI KE 7)
Karya Hj.Ninik Kusmiarti ,S.Pd.I
Kharismamu
Penampilanmu
Senyumanmu
Sorot tajam matamu
Tutur katamu
Semua itu membuatku menyintaimu
Pesona langkah kaki gagahmu
Jadi getaran nadiku
Detak jantungku
Lebih cepat dari biasanya
Ternyata ku telah jatuh cinta padamu
Namun
Ku tak kuasa mengucapkan dalam untaian kata
Kuhanya diam bisu seribu bahasa
Cintaku dalam diam
Diam dan diam
Dalam kalbu
Rose Diamond
Pondok Ungu 18 12 18
15.22 Wib
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Keren Bunda, puitis. Sukses selalu ya. Barakalllah
Aamiin trm kasih ya bunda yg baiiiik
Alhamdulillah, akun gurusiana Bunda sudah bagus, berkat semangat dan kesabarannya Bubda. Sukses selalu
Wow, indahnya cinta. Sukses selalu dan barakallahu fiik
Ya bu Doktor aamiin nuhun
Mantul Bucan puisinya...
Ahay trims ya bucan
Ku terdiam karena cinta. Ku merindu dalam diam. Makin cetar puisinya bun. Sukses ya
Ahay bunda Yaya trm kasih ya bun
Mantap
Trmis ya bucan
Sama sama
Cinta luar biasa
Trm kasih trm kasih bwngt
Keren Bu ,sehat dan sukses selalu
Aamiin thank's ya bun
Puisi ini mengingatkanku...
Bpk ketua trm kasih kl boleh jd teringat apa ni he he
Puisinya bagus. Saya suka saya suka. Barakallah Bunda
Aamiin trims ya bucan
Puisi yang indah... Sukses bu
Aamiin trm kasih bwngt bun
Puisinya indah bunda, makin suka saya. Sukses dan sehat terus ya.. Aamiin
Aamiin ya Alloh ya trm kasih ya
Keren bunda
Alhamdulillah sdh mampir trm kasih apresiasinya