Nuraeni

Nuraeni, Lahir di Bandung, 8 Oktober 1961, Pengawas SMP Disdikbud Kab.Cianjur Jawa Barat. Alumni FPOK IKIP Bandung Jurusan Pendidikan Olahraga. Memiliki suami, ...

Selengkapnya
Navigasi Web
Kulepas Mentari Ke Arah Barat
Sumber Gambar: Dokpri

Kulepas Mentari Ke Arah Barat

Kulepas mentari ke arah barat

Gemintang pun berbinar terpesona

Sinar emasnya melambai perlahan

Mewarnai langit dengan pesona

=

Indahnya senandung senja memikat

Seperti lukisan di atas kanvas angkasa

Warna-warni yang kian merona

Seakan puisi cinta yang terpahat

=

Gemulai angin pun berdansa lembut

Menyapu rambut jelita sang senja

Seperti tari indah di panggung alam

Menghadirkan harmoni yang sempurna

=

Ku renung langit, hati jadi tenang

Melihat senja beranjak ke peraduan

Namun rasa syukur takkan pernah pudar

Karena esok mentari kembali berseri

=

Kulepas mentari ke arah barat

Sukacita tiada tergantikan

Sepanjang usia ku akan mengenang

Keindahan senja yang tak terlupakan

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post