Nurani Ike

I wanna be what I wanna be...

Selengkapnya
Navigasi Web
Instalasi Anti Kebodohan
Flyer Al Ma'shum

Instalasi Anti Kebodohan

Pada suatu masa kita tak jarang terjebak bahkan terjerumus pada suatu tindakan bodoh. Kadang hal bodoh itu tidak kita sadari kita lakukan. Wajarlah karena manusia juga tempatnya salah dan khilaf. Namun, saat kita tersadar lantas kita melakukan pembenahan diri, dapat dipastikan kita mendapatkan derajat yang lebih baik. Manusia pembelajar itu manusia yang selalu melakukan pembenahan diri agar layak menjadi manusia beradab dan suka berpikir.

Berkawanlah dengan insan pembelajar yang selalu menyadari kekurangan, belajar sedikit tetapi bernas, dan berbagi sedikit meskipun sangat sederhana. Sudah dipastikan pertemanan yang seperti ini akan membawa kita pada sebuah upgrading dan branding diri.

Lain halnya ketika kita agak tergelincir saat berteman dengan seseorang; katakan kita hanya terpesona pada kulit luarnya hingga membawa kita pada sebuah kesalahan, baik besar maupun kecil, itulah salah satu kebodohan yang kita lakukan. Oleh karena itu, filter diri paling kuat adalah konsep diri yang mantap agar terhindar dari kebodohan. Menanamkan sebuah konsep diri ini berawal dari sebuah instalasi otak. Otak yang terinstal dengan baik yang pada akhirnya bisa berkorelasi dengan baik pula dengan hati akan membentuk relasi atau hubungan dengan orang lain menjadi sebuah hubungan yang berkualitas, dinamis, dan dapat membawa pada kebaikan dunia dan akhirat.

Tulisan saya di WAG Sedulur Al Ma'shum

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Siap laksanakan

11 May
Balas

Instalasi perlu dirawat jalan :)

11 May
Balas

mantap bu....

12 May
Balas

Instalasi memang butuh perawatan... Butuh asupan energi. Pas sekali istilahnya... Keren!

11 May
Balas

terima kasih apresiasinya Ibu, kita saling mneguatkan

11 May

Terima kasih pencerahannya Mbak Ike. Sangat bermanfaat. Barakallah

11 May
Balas

sama-sama Ibu

11 May

Super sekali buk

12 May
Balas

Super sekali Mbak....Inggiiih...Matur Nuwuun..

12 May
Balas

Ya bu.terima kasih masukkannya bu

11 May
Balas

Ilmu yg ibu berikan adalah pelajaran bagi del

11 May
Balas

insyaallah,,semoga bermanfaat

11 May

Semoga kita terhindar dari kebodohan... Terimakasih ilmunya mbak Ike .... semoga sehat selalu dan barakallahu fiik

11 May
Balas

Semoga kita terhindar dari kebodohan... Terimakasih ilmunya mbak Ike .... semoga sehat selalu dan barakallahu fiik

11 May
Balas



search

New Post