Pekan Bakti Sosial Mahasiswa
Tahun ini kondisi Indonesia semakin membaik, setelah sekian lama menyandang masa pandemi. Setelah setahun Fakum dari kegiatan yang melibatkan orang banyak, Kali ini pengurus DEMA-I INSURI Ponorogo kembali mengadakan kegiatan Pekan Bakti Sosial Mahasiswa. Kegiatan ini dimaksudkan untuk melatih para mahasiswa untuk mengenali masyarakat. Kegiatan Pekan Bakti Sosial Mahasiswa ini bertemakan “Meningkatkan kepedulian terhadap masyarakat dengan mewujutkan Tri Dharma perguruan tinggi".
Kegiatan yang di laksanakan pada tanggal 21-26 Desember 2021 terletak di kecamatan pudak dan terbagi menjadi 11 posko termasuk posko utama. Kecamatan Pudak merupakan salah satu kecamatan yang terdapat di Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, Indonesia. Letak kecamatan Pudak ini berada 37 km arah timur dari Kota Ponorogo. Sebagai salah satu kecamatan yang berada paling timur Ponorogo, Kecamatan Pudak berbatasan langsung dengan Kabupaten Nganjuk dan Trenggalek. Kecamatan Pudak adalah kecamatan hasil pemekaran dari Kecamatan Sooko.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Kereeen ulasannya, Bunda. Sukses selalu. Salam literasi!
Aamiin .. salam literasi pak