INDAH LUNGRAH
INDAH LUNGRAH
Oleh: NURUL JANUARTI
Tantangan hari ke 21(tulisan ke-91)
#TantangaGurusiana
Bertahun-tahun sudah
Aku simpan catatan indah namun lungrah
Catatan rasa hati yang terkunci rapi
Peti hati setia menutupi
Kecamuknya tak pernah henti
Indah tuk dikenang
Lungrah tuk dirasakan
Indah ...karna ada rasa hati yang pernah singgah
Lungrah...karena tiada daya tuk menggapai indah
Pasrah....
Dalam kepasrahan nan tabah
Pasti kan ada hikmah
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Insyaallah ada hikmahnya Bu, keren puisinya....!
Aamiinmakasih buu
lungrah itu apa artinya aq ora mudeng
capek lahir batin