Rahmaizar Aljaswan

Usaha tidak akan pernah mengkhianati hasil. Tetaplah semangat.....

Selengkapnya
Navigasi Web
PANTUN NASEHAT (T.308)

PANTUN NASEHAT (T.308)

Anak kecil menyebut mamam

Mamamnya disuapin ibu

Cuaca sangat ekstrim banyak yang demam

Jagalah selalu daya tahan tubuh

/

Mau mandi bawalah handuk

Handuknya bermotif anak

Hari hujan mata mengantuk

Dibawa tidur pastilah enak

/

Ada burung hinggap di dahan

Di kakinya ada seutas tali

Kalau lapar jangan di tahan

Makan saja sesuka hati

/

Dharmasraya, 04112022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Pengennya makan sepuas hati tapi takut nambah BB ahaha.... Pantun yang ceria. Keren, Bun

05 Nov
Balas

Pantunnya super Wow Bunda. Lanjuut

05 Nov
Balas



search

New Post