reni setiawati

Masih terus belajar, belajar, dan belajar berusaha untuk berkarya secara maksimal...... ...

Selengkapnya
Navigasi Web
cemburu

cemburu

Cemburuku bukan karena cinta

Cemburuku bukan karena materi

Cemburuku bukan karena dunia

Cemburuku bukan karena parasmu

Cemburuku karena ibadahmu

Cemburuku karena taatmu

Cemburuku karena kebaikanmu

Cemburuku karena keikhalasanmu

Bantu aku agar sepertimu

Ajari aku mengenal Rabbku

Bimbing aku dekat dengan Tuhan kita

Tuntun aku dalam setiap langkahku

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Cemburu buta.syalala.. hehehe..Yuk, kapan bikin buku Reni Sedunia?

13 Feb
Balas

Cemburu dengan bu reni sularsih yg sdh menelorkan buku....Hayuk bu....

13 Feb

MasyaAlloh mantap

13 Feb
Balas

Alhamdulillah ibu....Barakallah....

13 Feb

Cemburu dijalan yang benar

14 Feb
Balas

Cemburu yg tepat...

15 Feb



search

New Post