Rika Komara

Rika Komara lulusan Bahasa dan Sastra Indonesia, senang menulis puisi sejak SMP, tinggal di Kota Bogor, Jawa Barat ...

Selengkapnya
Navigasi Web
Menahan Pandemi

Menahan Pandemi

MENAHAN PANDEMI

Oleh: Rika Komara

**

Hilanglah sudah tubuh runtuh

Ego musnah tertahan wabah

Nurani himpit rasa salah

Mata tidak dapat bercakap

Terhalang jeruji ambisi

**

Panas memanggang sisa bara

Hantam pilar-pilar terangkuh

Bisakah kusampai menemu

Pada lapisan paling palung

#semaris kata

Bogor, 290421

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post