Mencoba Menyentuh Hati(Motivasi buat Sahabat Kecil Siak)
Saat berada di Sungai Apit, siak, Provinsi Riau. Saya mencoba memberi motivasi bersama murid SD Muhammadiyah Sungai Apit Riau. Ini adalah salah satu sekolah favorit di sungai apit.
Ini adalah moment yang sangat indah bagi saya. Seluruh anak di Indonesia harus bahagia ke sekola Hbh. Mereka harus merasakan cinta dari gurunya. Bagi saya anak disekolah itu adalah jembatan bagi saya dan keluarga untuk membuka pintu surga.
Hari ini saya menyentuh hati mereka. Supaya menjadi anak shaleh, anak yang menghormati guru dan orangtuanya. Ternyata kecerdasan emosional dan spiritualnya muncul kepermukaan. Mereka meneteskan air matanya dan mengakui kesalahannya. Menjadi lebih baik kedepan.
Sukses selalu sahabat kecil. Semoga cita-citamu tercapai
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar