Sarwanto

Sarwanto Lahir di Wonogiri, 19 September 1977 Tinggal di kota Jakarta. Pendidikan SDN 28 Romo, di Kalimantan Barat pada Tahun 1990. Lulus SMPN 2 Giriton...

Selengkapnya
Navigasi Web
Pantun berkait (Nasehat)

Pantun berkait (Nasehat)

Pantun berkait (Nasehat)

***

Pergi sekolah bawa uang jajan

Perginya setelah hujan reda

Jika ada pekerjaan

Janganlah ditunda-tunda

***

Perginya setelah hujan reda

Melihat pohon yang ambruk

Janganlah ditunda-tunda

Karena menunda akan menumpuk

***

Melihat pohon yang ambruk

dan petugas sedang membereskan

Karena menunda akan menumpuk

Lebih baik segera kerjakan

***

Jakarta, 19 Februari 2023

#Tagur ke-105 Hari

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Cakeeep pantunnya, Pak. Salam literasi!

19 Feb
Balas

Terima kasih Pak Haji.. Salam literasi

19 Feb
Balas



search

New Post