JANGAN MENYERAH
JANGAN MENYERAH
**********
Menulis setiap hari
Ikuti terus tanpa henti
Bukanlah hal mudah
Meski terjatuh
Bangun dan kembali terjatuh
Banyak kendala dan masalah
Janganlah menyerah
Teruslah
Menulislah
Berharap raga sehat
Jiwa pun kuat
Terus semangat
Tulisan pun manfaat
Bagi diri sendiri juga sahabat
Berharap doa dari semua
Bisa mencapai harapan sempurna
*********
Jakarta, 21122022
Tagur 1 (T.714)
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Semangat kita bersama pasti bisa
Semangaattt bunda. Sukses sllu
Alhamdulillah tulisan sudah tayang, Terima kasih admin
mantap, puisinya sangat inspiratif. Sukses Bu Siti Aisyah