Sri Rahmalina

lahir di Duri, 26 juni 1974. Menulis itu membangun dan menumbuhkan kecerdasan otak dan mempertajam mata hati. Terima kasih diizinkan bergabung dengan group ini ...

Selengkapnya
Navigasi Web
Belajar Takut (2) Tulisan ke 4

Belajar Takut (2) Tulisan ke 4

Belajar Takut (2)

20 Nov 2022

Mengajarkan suatu ilmu kepada peserta didik membutuhkan rasa yang kuat pada diri guru agar peserta didik mengerti dan mau mengamalkan apa yang telah dipahaminya.

Awal mula siswi ini kultum, tubuhnya gemetar dan tatapan matanya hanya tertuju kepada konsep. Setelah memulai pidatonya, saya mengarahkan dan.membimbingnya agar perlahan melihat kepada pendengar dan tak selalu melihat teks pidato.

" Belajar itu memang diawali dengan kesulitan dan kepayahan. Namun makin besar kesulitan yang ditempuh, makin tajam olah pikir siswa dan juga olah rasa bathinnya.

Dengan pasti, siswi ini mengakhiri pidatonya dengan wajah tersenyum. Ucapannya tak lagi kaku dan berat.

" Berlatihlah, Nak! Agar kelak engkau terampil menjadi penyampai kebenaran dan penegak keadilan."

Bersambung

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Kereeen ulasannya, Bunda. Salam literasi

20 Nov
Balas

Ulasannya sangat inspiratif. Sukses selalu Bu

21 Nov
Balas



search

New Post