Subhan Maulana

Cikarang Utara, Bekasi....

Selengkapnya
Navigasi Web

IMAN YANG NYATA ANTARA UCAPAN DAN PERBUATAN

Al-Hasan al-Bashri rahimahullah berkata,

كان يقال: إن الإيمان ليس بالتحلى ولا بالتمنى، وإنما الإيمان ما وقر فى القلب وصدقه العمل

Dahulu dikatakan, “Keimanan bukanlah sekadar ucapan manis yang bisa diangan-angankan.

Akan tetapi, keimanan adalah sesuatu yang tertancap kuat di dalam hati dan dibuktikan dengan amalan.”

Az-Zuhd karya Imam Ahmad hal. 213

Amalan yang nyata dan istiqomah adalah bukti setiap hamba atas kesaksiannya beriman kepada Allah SWT. Karena jika hanya ucapan, itu tidak bisa menjadi bukti seseorang beriman kepada Allah SWT.

Rasulullah SAW adalah teladan terbaik sepanjang masa. Sebelum beliau berkata, pasti dibuktikan langsung dengan perbuatan.

Tantangan Hari ke-72

Bekasi, 18 Juni 2020

Salam literasi,

Subhan Maulana

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post