SURDIA

Jangan pernah berhenti untuk belajar...

Selengkapnya
Navigasi Web

PERTUALANGAN NURLELA (Besame Cik Surdia)

Tantangan Menulis Gurusiana

Hari Ke-169, 24 Mei 2021

Ketika berumur tiga tahun, Nurlela tampak begitu cantik dan lucu. Rambutnya pirang dan tidak terlalu subur. Senyumnya manis, membuat orang gemes memandangnya. Bicaranya pintar. Tidak mudah dibujuk.

Pada suatu hari, Nurlela ikut bersama tantenya ke kota Tanjungpandan. Ketika itu si tante ingin ke pasar rakyat, membeli pakaian untuk hari raya Idul Fitri. Saking sibuknya berbelanja, tante melepaskan tangan Nurlela yang dia pegang. Setelah lebih kurang lima belas menit berjalan menelusuri beberapa lorang pasar. Ya Tuhan….

Tante tersadar. Kalau Nurlela keponakannya tidak besamanya. Tante begitu panik dibuatnya. Tante gemetar, takut kalau terjadi sesuatu dengan Nurlela. Tantenya balik arah. Kembali ke tokoh, tempat dia mampir berbelanja. Mencari dan terus mencari…

Bersambung

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Alhamdulillah

24 May
Balas



search

New Post